Pengaruh Pendidikan Agama Islam Terhadap Karakter Peserta Didik Sdit Cahaya Robbani Kabupaten Kepahiang Tahun 2024

  • Isnan Bukhori IAIN Curup
  • Eka Yanuarti IAIN Curup
Keywords: Pendidikan agama Islam,, Karakter peserta didik

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh pendidikan agama islam terhadap karakter peserta didik SDIT Cahaya Robbani Kepahiang Tahun 2024. Populasi penelitian ini adalah siswa SDIT kelas 6 yang berjumlah 32 orang. Teknik pengambilan data ini saya menggunakan metode perposive sampling. Data penelitian ini menggunakan data primer dan menyebarkan data melalui angket/koesioner dan dianalisis menggunakan SPSS 20. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa : Pendidikan agama islam berpengaruh secara signifikan terhadap karakter peserta didik SDIT Cahaya Robbani Kepahiang.

References

Achmadi, “Ideologi Pendidikan Islam: Paradigma Humanis Teosentris” (Yogyakarta:Pustaka Pelajar, 2010)
Suyatno Sutrisno, “Pendidikan Islam Di Era Peradaban Modern” .Jakarta Prenadamedia Group, 2015
Fathurrohman, Suryana, “Pengembangan Pendidikan Karakter” (Bandung: PT Refika Aditama, 2013), h.18
Ulil Amri Syafri, “Pendidikan Karakter Berbasis Al-Qur‟an” (jakarta: rajawali pers,2014)
Rijal Firdaos Yetri, “Penguatan Pendidikan Krakter Berbasis Masyarkat Pada Sekolah Menengah Pertama Negeri Di Kabupaten Tulang Bawang,” Al-Tadzkiyyah vol 8, no. No II
Much. Arif Saiful Anam, “Pendidikan Karakter: Upaya Membentuk Generasi Berkesadaran Moral” 02, no. 02 (2014): h. 390–426.
Ahmad Tafsir, “Pendidikan Agama Dalam Keluarga” (Bandung: PT Remaja Rosdakarya, 2014), h. 8.
Zubaedi, “Design Pendidikan Karakter” (Jakarta: Prenada Media Group, 2018), h. 19
Sutarjo Adisusilo, “Pembelajaran Nilai Karakter” (Jakarta: rajagrafindo persada, 2014), h. 79–80
Masnur Muslich, “Pendidikan Karakter Menjawab Tantangan Krisis Multidimensional” (Jakarta: Bumi Aksara, 2011), h. 30
Mukhtaruddin, “Pengaruh Pendidikan Agama Terhadap Perilaku Keagamaan Peserta Didik Sma Swasta Di Kota Yogyakarta” XVIII, no. 01 (2011): h. 133–144
Syamsul Huda Rohmadi, “Pengembangan Kurikulum Pendidikan Agama Islam” (Yogyakarta: Araska, 2012), h 143
Nur Ainiyah, “Pembentukan Karakter Melalui Pendidikan Agama Islam,” Al-Ulum 13, no. 1 (2013): h. 34
Sujak Zainal Aqib, “Panduan & Aplikasi Pendidikan Karakter” (Bandung: Yrama Widya, 2011), h. 2
Published
2024-10-04
How to Cite
Bukhori, I., & Yanuarti, E. (2024). Pengaruh Pendidikan Agama Islam Terhadap Karakter Peserta Didik Sdit Cahaya Robbani Kabupaten Kepahiang Tahun 2024 . GHAITSA : Islamic Education Journal , 5(3), 302-306. https://doi.org/10.62159/ghaitsa.v5i3.1368
Section
Articles